Judul Mata Kuliah : Ensambel Musik Nusantara
Nomor kode/SKS : KW 05338/2
Deskripsi Singkat :
Mata Kuliah praktek teori untuk memberikan wawasan pengetahuan kepada mahasiswa tentang keragaman ensambel musik nusantara.
Tujuan Instruksional Umum :
Mahasiswa mampu mendeskripsikan dan menjelaskan tentang berbagai jenis ansambel musik nusantara berdasarkan budayanya.
No
|
Tujuan Instruksional Khusus
|
Pokok Bahasan
|
Sub Pokok Bahasan
|
Estim. Waktu
|
Kepustakaan
|
Mampu mendeskripsikan jenis-jenis ensambel karawitan Bali
Mampu mendeskripsikan jenis-jenis ensambel karawitan Jawa
Mampu mendeskripsikan jenis-jenis ensambel karawitan Sunda
Mampu mendeskripsikan jenis-jenis ensambel karawitan Sumatra, sulawesi, dan Kalimantan
Mampu mendeskripsikan jenis-jenis ensambel karawitan daerah lainnya
|
Membahas pengelompokan ensambel
Membahas pengelompokan ensambel
Membahas pengelompokan ensambel
Membahas pengelompokan ensambel
Membahas pengelompokan ensambel
|
Membahas jenis-jenis ensambel
Membahas fungsi dan makna ensambel
Membahas unsur-unsur musik, bentuk, struktur, dan teknik permainan
Membahas jenis-jenis ensambel
Membahas fungsi dan makna ensambel
Membahas unsur-unsur musik, bentuk, struktur, dan teknik permainan
Membahas jenis-jenis ensambel
Membahas fungsi dan makna ensambel
Membahas unsur-unsur musik, bentuk, struktur, dan teknik permainan
Membahas jenis-jenis ensambel
Membahas fungsi dan makna ensambel
Membahas unsur-unsur musik, bentuk, struktur, dan teknik permainan
Membahas jenis-jenis ensambel
Membahas fungsi dan makna ensambel
Membahas unsur-unsur musik, bentuk, struktur, dan teknik permainan
|
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
100 ‘
200 ‘
100 ‘
100 ‘
|
Aryasa, IWM. 1983. Pengetahuan Karawitan Bali, Jakarta: Proyek Pengadaan Buku Sekolah Menengah Kejuruan, Dirjen. Dikmenjur, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
Bandem, I Made. 1986. Prakempa Sebuah Lontar Gamelan Bali. Denpasar: ASTI.
Judith Becker. Traditional Music in Modern Java, Gamelan in Changing Society.
The University Press of Hawaii, Honolulu, 1980.
L.E., Sumaryo. 1975. “Musik Tradisional Indonesia”. (diktat kuliah). Jakarta : Lembaga Pendidikan Tinggi Kesenian
Martopangrawit. Pengetahuan Karawitan, jilid I, II, ASKI Surakarta, Surakarta, 1975.
Rai, S. I Wayan. 2003. “Unsur Musikal dan Ekstra Musikal dalam Penyusunan Iringan Tari Bali” Pidato Pengukuhan Guru Besar pada STSI Denpasar.
Sopandi, Atik; 1975. Pengetahuan dasar karawitan, Bandung: ASTI
Tenzer, Michael. 2002. Gamelan Gong Kebyar,The Art of Twentieth Century Balinese Music, The University of Chicago Press/Chicago and London
Tim Survey ASTI Denpasar. 1980 “Sejarah Perkembangan Gong Kebyar” Proyek Penggalian, Pembinaan Seni Klasik Tradisional dan Kesenian Baru Kantor Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Bali.
Richard Wales, Vocal Expression on Balinese Music
Max Harell, Gamelan Degung
Ernst Heins, Gong Renteng
Van Ganten, Cianjuran
|